Rabu, 15 Januari 2014




SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) FILSAFAT PENDIDIKAN ISLAM 



Perguruan tinggi          : Universitas Muhammadiyah Metro
Program studi              : PAI
Semester                      : V
Tahun akademik          : 2013/2014
Sifat ujian                    : Take Home Exam
Dosen pengampu        : Cahaya Khaeroni, S.Pd.I, M.Pd.I

Jawablah pertanyaan berikut:

1.      Menurut anda, apa problematika mendasar yang dihadapi dalam dunia pendidikan Islam saat ini jika ditinjau dalam perspektif FPI? Dan apa solusi yang bisa anda tawarkan?

2.      Jelaskan konsepsi dasar fitrah dan implikasinya dalam pendidikan Islam!

3.      Jelaskan beberapa aliran yang berkembang dalam diskursus filsafat pendidikan Islam?

4.      Berikan suatu perbandingan antara filsafat pendidikan Islam dan filsafat pendidikan barat!

5.      Menurut anda, bagaimanakah pengaruh kapitalisme-liberalisme terhadap  pendidikan Islam?

6.      Jelaskan secara singkat, padat dan jelas tentang makalah individual yang telah anda buat!

Selamat mengerjakan.