Kamis, 21 November 2013



SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) FILSAFAT PENDIDIKAN ISLAM
Perguruan tinggi          : Universitas Muhammadiyah Metro
Program studi              : PAI
Semester                      : V
Tahun akademik          : 2013/2014
Sifat ujian                    : Take Home Exam
Dosen pengampu        : Cahaya Khaeroni, S.Pd.I, M.Pd.I

Jawablah pertanyaan berikut:
1.      Apa yang anda ketahui tentang filsafat pendidikan Islam? Lalu, adakah titik perbedaannya antara filsafat pendidikan islam dengan filsafat pendidikan? Jelaskan!

2.      Dalam kajian FPI, dikenal tiga istilah dalam mendefinisikan hakekat pendidikan, yaitu; ta’lim, tarbiyah, dan ta’dib. Menurut anda istilah manakah yang lebih tepat dan sesuai untuk menjelaskan hakekat pendidikan?


3.      Apa yang anda ketahui tentang ontologi, epistemologi dan aksiologi dalam filsafat pendidikan Islam?

4.      Apakah yang dimaksudkan dengan pendidikan pembebasan? Apakah pendidikan pembebasan diperlukan? Relevankah jika konsep pendidikan pembebasan dikaitkan dengan konsep filsafat pendidikan Islam? 


5.      Menurut anda bagaimanakah hakekat insan kamil?

Selamat mengerjakan.

Tidak ada komentar: